Jumat, 18 November 2011

KERUSAKAN BAHAN BAKU MAKANAN

KERUSAKAN BAHA BAKU DARI PERTANIAN:
-mikrobiologis: kuman, dsb
-fisik/mekanis
-biologis: binatang
-kimia

KERUSAKAN MIKROBIOLOGIS
-Mikobakterium tbc pada susu
-Bakteri yang menghasilkan racun
-Bakteri yang merusak makanan

KERUSAKAN MEKANIS
-benturanantar bahan,
-kerusakan karena alat spt cangkul,parang
-cara panen yang ceroboh
-cara pengangkutan
-cara pengepakan/wadah yg kurang baik

KERUSAKAN FISIK:
-waktu pengeringan, misalnya ok suhu yang terlalu tinggi=>kerusakan mutu
-waktu pendinginan
-penyimpanan di tempat lembab

KERUSAKAN FISIOLOGIS DAN BIOLOGIS:
-autolisis=>daging, ikan jadi mengeras, membusuk
-serangga, merusak biji-bijian
-ulat + mikroba => bahan jadi membusuk

KERUSAKAN KIMIAWI:
-Berhubungan dengan kerusakan lain,mis:
-panas yang tinggi pada minyak=>asam lemak jadi rusak (thermal oxidation)
-adanya O2 dalam minyak=>oksidasi
-asam lemak tidak jenuh=>tengik
-kerusakan oleh reaksi enzimatis yg juga proses kimia
-sinar matahari =>proses kimia misalnya menyebabkan oksidasi lemak, lunturnya warna bahan
-perubahan pH=>perubahan warna dan protein yang menggumpal
-pemanasan protein=>penggumpalan
-browning pada bahan=>coklat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar