Definisi makanan: Semua substansi yang diperlukan tubuh kecuali air dan obat2an (WHO).
Makanan harus memenuhi 2 dari 3 fungsi:
1.memberi panas dan tenaga
2. Membangun, memelihara dan memperbaiki jaringan tubuh
3. Mengatur proses alamiah, kimiawi, faali dl tubuh
Kebutuhan terhadap makanan dipengaruhi oleh:
1.Umur
2. Jenis kelamin
3. Jenis pekerjaan
4.Iklim 5.Tinggi dan berat badan 6.Keadaan individu.
Syarat-syarat makanan :
1.Enak: pakai bumbu, yang tidak membahayakan
2.Bersih
3.Sehat
4.Mudah dicerna, penyerapan oleh tubuh baik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar