Minggu, 06 November 2011

Perbedaan bioakumulasi, biokonsentrasi dan biomagnifikasi

Bioakumulasi : penimbunan (akumulasi) suatu substansi atau senyawa dalam jaringan makhluk hidup. Proses dimana substansi kimia mempengaruhi makhluk hidup dan ditandai dengan peningkatan konsentrasi bahan kimia di tubuh organisme dibandingkan dengan konsentrasi bahan kimiaitu di lingkungan.
Biokonsentrasi  : kondisi peningkatan konsentrasi polutan di lingkungan.
Biomagnifikasi: peningkatan konsentrasi substansi atau senyawa dalam jaringan makhluk hidup, dengan semakin tingginya tingkatan trofik dalam jaring makanan.
Perbedaan  :
·         biokonsentrasi dan bioakumulasi terjadi dalam organisme, konsentrasi bahan kimia yang terakumulasi meningkat dalam jaringan sesuai dengan tingkatan tropik yang dilewati (Connell & Miller 1984 ; Rand & Petrocelli 1985)
·         biomagnifikasi terjadi di tingkat trofik (rantai makanan) dapat terjadi oleh karena adanya suatu proses biotransfer.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar